Saturday, January 14, 2017

Cara Mendaftar Zalora Affiliasi

http://zulandri11.blogspot.co.id/ - Pada postingan sebelumnya saya sudah menjelaskan mengenai beberapa bisnis yang dapat menghasilkan uang dari internet tanpa modal, salah satu dari beberapa bisnis tersebut ialah dengan mengikuti program afiliasi atau yang biasa disebut affiliate marketing.

Program affiliasi adalah sebuah program dimana kita akan dibayar jika produk yang kita promosikan secara online dibeli oleh orang lain. Besar kecilnya komisi yang akan didapatkan melalui program affiliasi bergantung pada jenis barang dan program affiliasi mana yang diikuti, rata rata mereka memberikan komisi 5 - 10 % harga barang yang laku terjual.

Hingga saat ini sudah banyak program afiliasi terpercaya dan terbukti membayar yang dapat diikuti oleh orang indonesia, salah satu dari beberapa program afiliasi tersebut adalah program afiliasi zalora. Zalora sendiri merupakan situs jual beli online terbesar se-Asia tenggara yang bertemakan fashion, produk produk yang dijual antara lain : Pakaian, accesoris, sepatu dan produk produk fashion lainnya.

Nah jika kalian mengikuti program afiliasi ini maka produk produk itu yang akan kalian promosikan, soal komisi anda akan mendapatkan 6 - 16 % harga barang yang berhasil terjual melalui link promosi anda. Gimana ? apakah masih berminat ! jika iya, berikut ini adalah tata cara mendaftar dan menghasilkan uang dengan mengikuti program afiliasi zalora silahkan simak dan ikuti langkah langkahnya.
selanjutanya



0 comments:

Post a Comment

Top Ad 728x90